Berpikir lateral adalah cara berpikir yang berusaha mencari solusi untuk masalah terselesaikan melalui metode yang tidak umum, atau sebuah cara yang biasanya akan diabaikan oleh pemikiran logis. Edward De Bono, seorang psikolog dan filsuf asal Malta, memperkenalkan istilah “berpikir lateral” dalam bukunya yang berjudul “Lateral Thinking: A Textbook of Creativity” pada tahun 1967. Berpikir lateral… Continue reading Cara Berpikir Lateral